Gelar Musrenbang, Bupati Blora “Todong” Pemprov Jateng

- Penulis

Kamis, 28 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayeng: Para peserta Musyawarah Pembangunan Daerah (Musrenbang) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) 2025-2045 dan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) tahun 2025 di Graha Oktana Politeknik Energi dan Mineral Akamigas (PEM Akamigas) Cepu, Kamis (28/3/2024).

Gayeng: Para peserta Musyawarah Pembangunan Daerah (Musrenbang) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) 2025-2045 dan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) tahun 2025 di Graha Oktana Politeknik Energi dan Mineral Akamigas (PEM Akamigas) Cepu, Kamis (28/3/2024).

ANTARAKITA.ID, BLORA – Bupati Blora, Arief Rohman “todong” (minta, red) Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Jawa Tengah, Harso Susilo untuk menuntaskan pembangunan jalan provinsi yang ada di Blora. Mulai jalan Cepu-Randublatung dan Ngawen-Japah hingga Todanan.

Hal ini disampaikan disela-sela Musyawarah Pembangunan Daerah (Musrenbang) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) 2025-2045 dan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) tahun 2025 di Graha Oktana Politeknik Energi dan Mineral Akamigas (PEM Akamigas) Cepu, Kamis (28/3/2024).

“Mumpung Kepala Bappeda Jateng rawuh, kami mohon Pak, jalan provinsi yang rusak di Kabupaten Blora untuk dituntaskan pembangunannya,’’ terang Bupati Arief Rohman.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati menambahkan, saat ini masih ada Dua ruas jalan provinsi yang menjadi PR. Jika ke dua jalan provinsi tersebut dibangun, dipastikan arus ekonomi masyarakat semakin baik. “Selama ini kerusakan di ruas tersebut sudah banyak dikeluhkan warga,” jelasnya.

Atas permintaan bupati tersebut, Kepala Bappeda Jateng, Harso Susilo menyatakan kesiapannya untuk menganggarkan pembangunan jalan provinsi yang ada di Kabupaten Blora. “Siap Pak Bupati,” jawabnya.

Agus menambahkan, sebenarnya, tahun 2023 pembangunan jalan provinsi sudah diprioritaskan. Namun masih prioritas wilayah lain. “Tahun 2024 ini kami masukkan kembali untuk Blora dan daerah perbatasan lainnya seperti Rembang, Brebes, Cilacap. Sambil kami juga mengawal usulan pembangunan jalan provinsi lewat Inpres Jalan,” papar Harso Susilo. (*)

Penulis : sub

Editor : redaksi

Berita Terkait

Partai Demokrat Dukung Penuh Pasangan ASRI di Pilkada 2024
Rekrut Pegawai Baru, BKD Panggil Camat Kradenan
MPKN Kirimi Kejari Blora Karangan Bunga “Nyleneh”
Kejati Limpahkan Kasus Honor Narasumber DPRD ke Kejari Blora
Kasus Bank Blora Artha Diambil Alih Kejati
Alhamdulillah, Jamaah Haji Blora Tiba di Kampung Halaman
Protes Perekrutan Tenaga Kerja Baru, Camat Kradenan Tuding Ada Yang Cari Masalah
Camat Kradenan Akui Rekrut Pegawai Kecamatan Baru

Berita Terkait

Kamis, 8 Agustus 2024 - 23:00 WIB

Partai Demokrat Dukung Penuh Pasangan ASRI di Pilkada 2024

Senin, 22 Juli 2024 - 17:09 WIB

Rekrut Pegawai Baru, BKD Panggil Camat Kradenan

Senin, 22 Juli 2024 - 16:41 WIB

MPKN Kirimi Kejari Blora Karangan Bunga “Nyleneh”

Senin, 22 Juli 2024 - 16:26 WIB

Kejati Limpahkan Kasus Honor Narasumber DPRD ke Kejari Blora

Jumat, 19 Juli 2024 - 00:39 WIB

Kasus Bank Blora Artha Diambil Alih Kejati

Jumat, 19 Juli 2024 - 00:27 WIB

Alhamdulillah, Jamaah Haji Blora Tiba di Kampung Halaman

Jumat, 19 Juli 2024 - 00:17 WIB

Protes Perekrutan Tenaga Kerja Baru, Camat Kradenan Tuding Ada Yang Cari Masalah

Kamis, 18 Juli 2024 - 23:44 WIB

Camat Kradenan Akui Rekrut Pegawai Kecamatan Baru

Berita Terbaru

Berita

Transisi Energi; Apakah Utopia?

Rabu, 2 Okt 2024 - 09:20 WIB

Berita

Penyerahan Mahasiswa Magang Di SMAN 3 Poco Ranaka

Minggu, 29 Sep 2024 - 10:52 WIB

Berita Daerah

Andri Garu, Satu-satunya Cawagub NTT Asal Flores – Manggarai 

Jumat, 30 Agu 2024 - 11:18 WIB